FGD SENTRA PRODUKSI TEMPE SUTOJAYAN
Pakisaji, 17 Februari 2023
Sebagai bentuk dan tanggung jawab Yayasan Baitul Maal BRILiaN mengadakan FGD dampak dari bantuan permodalan dari YBM.
Dampak dari program YPM, sangat positif bagi pelaku usaha olahan tempe terutama Keripik Tempe, bantuan dari YBM pendampingan dan modal sebesar 200 jt mulai tahun 2020.
FGD ini diselenggarakan oleh YBM, Konsultan YBM, perwakilan Dinas Koperasi, pendamping koperasi, Ketua UMKM Kabupaten Malang, Ketua UMKM Kecamatan Pakisaji dan Kelompok Usaha Keripik Tempe.
Dari bantuan bisa meningkatkan produksi keripik tempe sebesar 500%, dan meningkatkan spiritual kegamaan, lebih taat beribadah.